“Bukber, yuk!”
“Tanggal berapa, nih?”
"Terserah, pas semuanya udah pulang."
Baru minggu pertama Ramadan, ajakan buka bersama alias bukber mulai berdatangan. Grup chat mulai ramai membicarakan tanggal, tempat makan, dan rangkaian acara yang akan dilaksanakan. Maklum, kadang bukber menjadi waktu yang pas untuk reuni bersama teman lama. Wajar jika acara bukber selain sebagai sambung rasa, kadang bisa dihabiskan untuk mengobrol berlama-lama.
Namun seringnya,...
Selamat pagi semua, haiii Sahabat Penakata di manapun kamu berada. Rasanya lama sekali aku nggak mempublikasikan tips menulis.
Baiklah, kali ini aku bakal share tentang pemilihan nama dan gimana cara bikin tokoh yang menarik. Yuk kita bahas ....
Sekali lagi, apa yang aku share berdasarkan pengalaman pribadi ya, tanpa maksud menggurui. Boleh dicoba boleh diabaikan, siapa tahu kamu cocok dengan caraku belajar.
Let's...
Kehidupan tidak pernah lepas dari yang namanya masalah, setuju? Ia sudah seperti bayangan yang selalu mengikuti. Saya rasa di dunia ini manusia tidak ada yang tidak memiliki masalah sama sekali. Tapi kita juga harus tahu, tidak ada masalah yang tidak bisa diatasi. Walau prosesnya berbeda-beda.
Masalah adalah sesuatu yang harus dipecahkan. Sesuatu yang harus diselesaikan. Tanpanya hidup seakan flat. Walau...
Apa kabar semua? Masih ingat Icha? Ah, tentu tidak!
Siapa sih aku?aku hanyalah remahan rengginang sisa lebaran tahun kemarin. Tahun kemarin lho ya?dan beberapa bulan lagi udah mau lebaran!duh, basa basinya Basuki ehhh basiii banget ya Icha ini.
Sudah lama tidak singgah di Penakata. Maklum Icha sedang 'terisolir' di sebuah kota yang cowoknya bikin silau man..! Yang bikin Icha kayaknya mau...
Halo goodwriters yang cerdas, baik, dan rajin menabung.
Pagi ini cerah, secerah harapan Mimin untuk Penakata.
Tapi Mimin lagi pusing nih. Pengin ngambek sama elu yang bikin Mimin pusing. Soalnya para goodwriters kelewat kreatif, sampai Mimin bingung. Mimin senang sebenarnya, tapi Mimin pengin bikin tips supaya elu semua makin kreatif.
Yap, Mimin mau ngasih tahu cara upload gambar yang tepat untuk tiap tulisan loe...
Jagalah mulutmu agar tidak menyakiti perasaan orang lain dan dirimu sendiri karena kata-katamu bisa berarti kematian dan kehidupan seseorang
Mulutmu bisa saja manis seperti madu, tapi bisa juga setajam pisau. Hampir dapat dipastikan ketidakharmonisan kamu dengan orang lain berawal dari sulitnya kamu menguasai lidahmu. Dari kata-kata yang terlontar dari mulut ini, hubunganmu dengan orang lain bisa berakhir tidak menyenangkan, bahkan...
Tips and Tricks
5 Topik Obrolan Ini untuk Ngerumpi Positif Agar Tidak Berujung Ngomongin Orang
Vera Ditias -
Halo goodwriters-nya Penakata. Pada ke mana sih diem-diem aja? Hahaha. Mending kita kongkow di sini sambil nulis, ya nggak? Ngobrol seru juga boleh.
Atau ... ngobrol cantik sambil ngopi, ngeteh dan nyemil-nyemil imut? Iya, yang imut cemilannya. Ngerumpi juga boleh deh, daripada suwung ya ‘kan? Katanya kalau orang terlalu suwung, bisa depresi loh. Kata siapa? Kata rumput yang bergoyang. Hahaha...
Tips and Tricks
[Challenge Time] Experiment Dengan Postingan Sosial Media, Eksplorasi Karakter User
Yukeneyza -
Hai para DLers bertobatlah, bentar lagi tanggal 25 udah pada ikut challenge kah? Yuk ikutan.
Niatnya jangan cuma dibatin aja. Kapan jadi tulisan yak? Angan belaka lah. Nulis dulu nulis. Jangan terlalu ngoyo mikirin konten apa yang bagus, belum nulis udah puyeng duluan nanti. Kepala cenat-cenut.
Satu lagi, jangan mikirin menang apa enggak, apalagi minder abis baca tulisan orang lain....
Halo kawan-kawan goodwriters! Sepi amat, apa kabar? Semoga nggak pada mager nulis sepertiku. Hehehe.
Mager. Kata satu ini penyakit banget memang. Yang awalnya berencana menulis ini, itu, apapun ... eh terbengkalai. Iya, hal ini kualami ketika akan menulis challenge dari Penakata feat Bang Dina. Omaigat! Lima hari lagi dateline, Gengs.
Ketika menulis challenge beberapa paragraf, aku mengalami writer’s block alias buntu....
Banyak sekali tamasya - tamasya yang saya lakukan berakhir dengan tidak senang, tidak bahagia. Melongo, tidak tahu melakukan apa, lelah tanpa arah.
Ada satu tamasya yang selalu berakhir dengan menyenangkan, membahagiakan. Menulis.
Ya, dengan menulis kita bisa masuk ke banyak wilayah yang tak akan pernah kita temui dalam dunia kasat mata yang akhir - akhir ini dijunjung - junjung oleh manusia.
Di...